Jumat, 22 Februari 2013

PostHeaderIcon Resep pepes bumbu rujak

Hobi Masak RESEP MASAKAN INDONESIA RESEP PEPES BUMBU RUJAK Posted on August 15, 2012 PEPES BUMBU RUJAK - myhafizh.blogdrive.com BAHAN : 1 kg ikan kembung / ikan teri. Daun pisang untuk membungkus. 4 lembar daun salam, diiris-iris. 3 batang serai, dimemarkan, diiris-iris. 40 lembar daun kemangi. BUMBU YANG DIHALUSKAN : 100 gr cabai merah. 6 butir bawang merah. 100 gr kemiri. 10 cm kunyit. 6 cm jahe. 5 cm temu kunci. 2 siung bawang putih. 3 buah tomat. Garam dan gula jawa secukupnya CARA MEMBUAT PEPES BUMBU RUJAK : 1. Siangi ikan kembung, buang sirip, insang serta isi perutnya. Kalau yang digunakan ikan teri, maka buang seluruh kepalanya. Setelah itu campurkan bumbu yang sudah dihaluskan jadi satu dengan ikan. 2. Ambil selembar daun pisang, bungkus tiap 2 ekor ikan berbumbu di dalarnnya, bubuhkan potongan daun salam, serai dan daun kemangi. Sematkan dengan lidi. 3. Kukus selama 30 menit sampai matang. Setelah itu panggang di atas bara api sampai airnya habis. 4. Hidangkan dengan membuka daun pembungkusnya terlebih dahulu. NANI URA BATAK PAN PIZZA PEPES IKAN MAS BUMBU IRIS NETTUNO PIZZA PINDANG IKAN MAS GARUT NEAPOLITAN PIZZA ACAR IKAN MAS GARUT GULAI IKAN MAS Kategori Aneka Minuman Aneka Puding Aneka Salad Aneka Sambal Camilan Camilan Basah Camilan Kering Hidangan Penutup Kue Basah Kue Kering Makanan Sri Lanka Masakan Cina Masakan India Masakan Indonesia Masakan Jepang Masakan Korea Masakan Myanmar Masakan Singapore Masakan Thailand Masakan Timur Tengah Masakan Vietnam Menu Ramadhan News Pengenalan Bahan Resep Kue Resep Masakan Resep Sambal Sambal Saus Tips Pengolahan Pangan Copyright © 2013 Resep Masakan, Kumpulan Resep Masakan dan Resep Masakan Indonesia oleh Hobi Masak.info View Desktop Version

0 komentar:

Posting Komentar

Watermelon

About Me

Foto Saya
Siti Hardianti Handayani
Lihat profil lengkapku

KAMU YANG KE -

clock

Blog Archive

Followers